Teknologi Informasi
Menghadiri Grand Opening ELS Semarang
Menghadiri Grand Opening ELS Semarang – ELS Computer adalah toko komputer yang sangat populer di Jogja. Nyaris tak ada masyarakat IT Jogja yang tidak mengenal ELS.
Selain karena koleksi lengkap, harganyapun tergolong bersaing. Belum lagi layanan servisnya. Apalagi ELS sudah berdiri selama 20 tahun di Jogja.
Kesuksesan ELS membuatnya berekspansi ke luar kota Jogja. Mulailah didirikan cabang di Solo dan Purwokerto.
Pada hari Selasa, 17 September 2019, ELS kembali melebarkan sayapnya, kali ini ke kota Semarang, dengan melakukan grand opening ELS cabang Semarang. Kebetulan saya diundang untuk hadir meliput acara grand opening tersebut.
(more…)