Asus ZenWatch 2, Bukan Arloji Biasa
Selama ini saya selalu penasaran dengan wearable device karena belum pernah sekalipun menggunakannya. Jangankan menggunakannya, pegangpun belum pernah. Jadi betapa senangnya saya ketika Asus memberi kesempatan pada saya untuk menjajal Asus ZenWatch 2, sebuah arloji cerdas berbasis Android Wear. Nah, buat yang kepingin tahu seperti apa sih Asus ZenWatch 2 itu, berikut kesan saya selama…