ROG Zephyrus Baru Lagi dari ASUS
ROG Zephyrus Baru – ASUS ini energinya benar-benar tak ada habisnya. Kayaknya belum lama ini ASUS merilis laptop, sekarang sudah merilis laptop lagi. Kali ini yang dirilis adalah lini laptop gaming terbaru yang menggunakan prosesor Intel Core generasi ke-9 dan chip grafis NVIDIA GeForce GTX 1660Ti. Intel Core 9th Gen adalah prosesor generasi terbaru dari…