Menghapus File WhatsApp di iPhone

Menghapus File WhatsApp di iPhone – Storage atau ruang simpan sampai kapanpun bakal menjadi masalah di bidang teknologi informasi. Bukan soal kualitas ya, karena teknologi ruang simpan makin canggih aja. Justru soal kuantitas. Pengguna komputer dan pengguna hape itu sangat rakus dalam menghabiskan ruang simpan mereka. Aplikasi aja sekarang makin lama makin gendut aja. Itu…

Mengatur Agar Gambar WhatsApp Tidak Masuk ke Gallery

Mengatur Agar Gambar WhatsApp Tidak Masuk ke Gallery – Tergabung ke dalam grup WhatsApp merupakan hal yang nyaris tak mungkin dihindari oleh pemilik akun WhatsApp. Di satu sisi, hal tersebut memang perlu untuk komunikasi. Namun di sisi lain terkadang menjengkelkan saat banyak yang mengirim gambar melalui grup sehingga ruang simpan menjadi cepat penuh. Saat membuka…

|

WhatsApp Sekarang Bisa Kirim Stiker

WhatsApp Sekarang Bisa Kirim Stiker – WhatsApp tergolong salah satu aplikasi chat yang paling awal hadir di Android sehingga wajar kalau penggunanya paling banyak. Hanya memang, pengguna WhatsApp terbesar adalah mereka yang sudah dewasa, sedangkan remaja dan pemuda lebih menyukai aplikasi yang lebih trendy seperti Line. Wajar jika kemudian WhatsApp berbenah dan memasukkan banyak fitur baru…

Rahasia Menampilkan Emoji Baru di WhatsApp

Rahasia Menampilkan Emoji Baru di WhatsApp – Bulan Oktober 2017 yang baru saja berlalu WhatsApp merilis sebuah update. Apa saja sih yang baru di update tersebut? Yang terutama adalah, kamu bisa menarik kembali pesan yang sudah terkirim. Namun selain fitur tersebut, WhatsApp juga memiliki hal baru lainnya. WhatsApp kini memiliki tampilan emoji yang berubah menjadi…

|

Menarik Kembali Pesan di WhatsApp

Menarik Kembali Pesan di WhatsApp – Pernah kirim pesan WhatsApp ke grup atau orang yang salah? Saya yakin kebanyakan dari kita pernah mengalaminya. Pada kebanyakan kasus sih, salah kirim pesan tidaklah berbahaya. Biasanya justru menjadi sumber candaan kalau salah kirimnya ke grup tertentu. Namun salah kirim pesan WhatsApp bisa menjadi serius bila seharusnya pesan terkirim…

Mengirim Foto Via WhatsApp Tanpa Mengurangi Kualitas

Mengirim Foto Via WhatsApp Tanpa Mengurangi Kualitas – Mengirim foto via WhatsApp merupakan salah satu cara praktis untuk berbagi foto. Namun jika mengirim foto menggunakan cara yang biasanya (tidak perlu dijelaskan bukan? Udah pada tahu pastinya), kualitas gambar akan menurun. Hal tersebut memang disengaja oleh pengembang WhatsApp untuk menghemat lalu lintas data. Mungkin kalau kamu…

|

Ambil Screenshot WA? Awas Nanti Ketahuan

WA atau WhatsApp kian tak terbendung menjadi aplikasi chat favorit. Nah, yang namanya chat atau obrolan, pasti penuh dinamika. Terkadang obrolan santai, penuh canda, namun di saat yang lain bisa saja menjadi obrolan penuh kemarahan. Ada positif dan negatifnya lah. Kalau lagi “perang” begitu, bisa jadi satu pihak tertentu akan menangkap tampilan layar (screenshot) percakapan…

| |

Cara Kirim Animasi GIF Dengan WhatsApp

WhatsApp terus memperbarui fitur-fitur yang dimilikinya. Salah satu yang terbaru adalah kemampuan untuk melakukan mention yang sudah saya tulis di sini. Nah, ada satu fitur lagi yang ditunggu-tunggu oleh para penggunanya, yaitu mengirim animasi GIF. Namun sayangnya WhatsApp belum bisa digunakan untuk mengirim file animasi GIF secara langsung. Bisa tetapi harus menggunakan trik tertentu. Nah,…