Review Zenfone 4 Selfie Pro, Andalan Baru ASUS

Review Zenfone 4 Selfie Pro – Sudah berapa banyak orang melakukan selfie yang kamu jumpai hari ini? Banyak ya? Bahkan mungkin kamu sendiri sudah berkali-kali melakukan selfie khan? Begitulah, karena orang yang hobi selfie ini jumlahnya cukup banyak, maka para produsen ponsel berlomba menciptakan ponsel dengan kamera depan mumpuni. Salah satu pelopornya sebenarnya adalah ASUS dengan…

Review ASUS Zenfone Zoom S

Review ASUS Zenfone Zoom S – Ini pasti tulisan yang ditunggu-tunggu oleh banyak orang. Harap maklum karena kesibukan saya yang cukup padat, tulisan ini baru tayang sekarang. Lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali, bukan? *ahlesyan Apa yang menurutmu menarik dari Zenfone Zoom S ini? Kameranya? Ya, kamu sama sekali tidak salah. Kata “zoom” yang…