Ampuh! Multimedia ASUS Vivobook S200
Di tulisan sebelumnya, saya sudah berjanji untuk mengulas soal kemampuan multimedia ASUS Vivobook S200. Dan ternyata – sekali lagi – meski sekecil itu, kemampuan multimedianya sangat ampuh. Yang langsung nampak pertama kali sudah tentu adalah tampilan display-nya. Resolusi yang didukung oleh ASUS Vivobook S200 adalah 1366 x 768, sebuah resolusi yang ideal. Tingkat terangnyapun memadai….